Devisa Hasil Ekspor dan Devisa Pembayaran Impor
Dalam upaya meningkatkan pasokan devisa dalam perekonomian nasional Indonesia dan memastikan ketentuan yang secara khusus mengatur mengenai Devisa Hasil Ekspor (“DHE”) dan Devisa Pembayaran Impor (“DPI”) yang sejalan dengan ketentuan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 36 Tahun 2023 tentang Devisa Hasil Ekspor dari Kegiatan Pengusahaan, Pengelolaan dan/atau Pengolahan Sumber Daya Alam (“PP 36/2023”). Bank Indonesia menerbitkan […]
Devisa Hasil Ekspor dan Devisa Pembayaran Impor Read More »